Penerbitan Perpindahan Penduduk WNI datang dari Luar Negeri


 

Penerbitan Perpindahan Penduduk WNI datang dari Luar Negeri

  • Foto kopi Dokumen Perjalanan Republik Indonesia ;dan
  • SKPLN dari Dinas atau SKP dari perwakilan Republik Indonesia . (pasal 28 ayat (4) perpres 96/2018).

  • WNI mengisi F-1.03
  • WNI menyerahkan foto kopi Dokumen Perjalanan Ri/SPLP
  • WNI menyerahkan SKPLN dari Disdukcapil (yang pernah diterbitkan) atau SKP dari Perwakilan RI atau SPNIK atau surat pernyataan ;dan
  • Dinas menerbitkan/mengaktifkan KK,KTP_el dan KIA sesuai alamat di dalam wilayah NKRI

Maksimal 5 hari Kerja

Rp.0.

Penerbitan Perpindahan Penduduk WNI datang dari Luar Negeri